Mediasi Somasi Media Online

Lubuklinggau241 Dilihat
banner 468x60

LUBUKLINGGAU- Wartawan yang melakukan aksi unjuk rasa ke Pemkot Lubuklinggau ditemui secara langsung oleh Sekda Lubuklinggau H Rahman Sani, bersama Tim Hukum Pemkot Lubuklinggau.

Dalam mediasi ini Zainuri berharap agar Pemkot Lubuklinggau tidak lagi meneruskan permasalahan somasi yang sudah dilayangkan kepada media online. Serta berharap agar tidak lagi adanya somasi kepada para media online lainya.

Sementara itu, Aditia berharap agar Pemkot Lubuklinggau untuk mengunakan hak jawab atau koreksi terhadap berita yang sudah diterbitkan.

“Saya rasa Pemkot mengunakan hak jawab,”katanya.

Menjawab permasalahan ini Sekda Lubuklinggau H Rahman Sani, menyampaikan kalau sudah dilakukan pertimbangkan dalam melakukan somasi, dan tidak mengunakan hak jawab.

“Somasi adalah jawabannya, dan dalam berita itu ada unsur-unsur perbuatan yang tidak menyenangkan, atau ngatoila,”katanya.

“Makanya tidak kami jawab, kami langsung somasi untuk menyatakan kalau berita itu salah,”katanya. (wew)

banner 336x280

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *